Guncangan gempa dirasakan dibeberapa daerah sekitar Banten, Jakarta dan JawaBarat.
Gempa tersebut tidak menimbulkan Potensi Tsunami Demikian disampaikan BMKG melalui siaran Persnya disusul dengan beberapakali Gempa susulan dengan kekuatan 4,1 SR dan terus menurun.
Akibat peristiwa tersebut menimbulkan kepanikan warga dan spontan berhamburan keluar rumah dan gedung-gedung perkantoran.
Berdasarkan berbagai sumber mynews, gempa menyebabkan kerusakan insfrastuktur jalan dan Sarana ibadah (masjid).
Sampai saat berita ini di tayangkan Belum ada laporan tentang korban jiwa dan korban luka, dan kerugian materil yang ditaksir. | (Ade.17.1)
